Desa Bakung, Teluk Betung Barat, 10 Januari 2026 — Kelompok kkn bakung 1 & bakung 2 menggelar rapat koordinasi untuk membahas berbagai program pembangunan dan kegiatan masyarakat. Rapat ini menjadi ajang strategis bagi perangkat desa dan tokoh masyarakat untuk menyamakan visi, mengevaluasi progres, serta merencanakan langkah-langkah ke depan demi kemajuan desa.
