Pada Sabtu 03 Januari 2026 – Mahasiswa KKN Kelurahan Bakung mengadakan kegiatan pembekalan bersama Dosen Pembimbing Lapangan, Kegiatan pembekalan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dan arahan kepada mahasiswa terkait pelaksanaan program KKN di lokasi penugasan, termasuk pemantapan rencana kerja, etika bermasyarakat, serta peran dan tanggung jawab mahasiswa selama kegiatan berlangsung. Pembekalan KKN diikuti oleh seluruh anggota kkn Desa Bakung.
Dosen Pembimbing Lapangan
Prof. Dr. Kusuma Adhianto, S.Pt., M.P.
Anggota KKN Desa Bakung 2
1. Arya Nur Rohim
2. Nur Cahaya Ananda Sinaga
3. Rika Nurma Yunita
4. Damai Stevani Erliana
5. Laela Rohmatika
6. Nurul Fadila Al Haya
7. Dara Ayu Rahmadilla
8. Nyayu Felisha
9. Laurencia Nidia
10. Bima Julyan Pratama
11. Jonathan Agustinus
12. Panca Hadi Prayoga
13. Hafidz Khoiruddin A.Sidiq
